Langsung ke konten utama

Ramuan untuk memperindah suara


Ramuan Pertama

Bahan-Bahan :
- Buah Lobak/ Ubi (3 buah)
- Gula Jawa (Secukupnya) (tidak wajib)

Cara Pembuatan :
- Cucilah Ubi/ lobak hingga bersih menggunakan air matang.
- Setelah bersih, parutlah, kemudian peraslah untuk diambil air perasaannya.
- Tambahkan Gula jawa pada air perasan tersebut (tidak wajib).
- Embunkan ramuan tadi di udara terbuka selama 1 malam.

Aturan Pakai :
Minumlah ramuan yang telah di embunkan tadi secara teratur, 2 hari sekali, pada pagi hari tanpa menelan endapannya.


Ramuan Kedua

Bahan-Bahan :
- Jeruk Nipis (2 buah)
- Kapur Sirih (seujung kuku)
- Garam (secukupnya)
- Madu Asli (1 sendok)

Cara Pembuatan :
- Potong Jeruk Nipis masing-masing menjadi dua bagian
- Peras dan ambil airnya
- Campur kapur sirih, sedikit garam dan satu sendok makan Madu Asli

Aturan Pakai :
Minum Ramuan ini sampai habis. Lakukan setiap 1 minggu sekali, maka dalam waktu sebulan suara anda akan menjadi merdu.
Untuk menjaga suara dan terpelihara dengan baik, minum ramuan ini diatas dua kali dalam sebulan maka suaranya tambah merdu dan awet.


Ramuan Ketiga:

Bahan-Bahan :
- Cabe merah (2 buah)
- Madu Asli (2 sendok)
- Jahe (2 jempol)
- Kelapa Tua (Seperempat)

Cara Pembuatan :
- Parutlah kelapa, jahe, dan cabe sampai halus
- Tambahkan air sebanyak 10 sendok teh.
- Aduk menjadi satu, lalu diperas untuk diambil airnya
- Tambah sedikit madu

Aturan Pakai :
Minumlah ramuan ini. Lakukan hal serupa bilamana Anda perlu lagi.

Semoga Tips-Tips Untuk Membuat Suara Jadi Indah diatas bisa menambah wawasan para pembaca semua. Selamat mencoba!

Komentar

  1. hehe thanks y d'.,,. blog kmu jga muantaps.. tambahin donk artikel about man 2,.,. foto2 gtu,.,. :)

    BalasHapus
  2. itu kapur sirih atau daun sirih ._. kapur sirih kan bikin panas diperut

    BalasHapus
  3. hai, salam kenal saya seorng yg merasa perlu mencari cara untuk membuat suara saya merdu...
    mau tanya nih, ramuan yg ke2, itu dicampur air? coz ditulisnya dalam aturan minum sampai habis, kesannya banyak...

    BalasHapus
  4. itu kapur sirihnya direndem dulu atau langsung? tolong dijawab ya

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Menciptakan Lingkungan Pembelajaran Dalam Manajemen Sumber Daya Manusia

Menciptakan Lingkungan Pembelajaran             Program pelatihan harus mencakp prinsip-prinsip pembelajaran tertentu agar mereka dapat pengetahuan dan berbagai ketrampilan pada program pelatihan serta menerapkan informasi tersebut pada pekerjaannya. Pelatihan dan pengembangan SDM menjadi suatu keniscayaan bagi organisasi, karena penempatan karyawan secara langsung dalam pekerjaan tidak menjamin mereka akan berhasil. Karyawan baru sering sering merasa tidak pasti tentang peranan dan tanggung jawab mereka. Permintaan pekerjaan dan kapasitas karyawan haruslah seimbang melalui program orietasi dan pelatihan. <span class="fullpost"> Keduanya sangat dibutuhkan. Sekali para karyawan telah dilatih dan telah menguasai pekerjaannya, mereka membutuhkan pengembangan lebih jauh untuk menyiapkan tanggung jawab mereka di masa depan. Ada kecenderungan yang terus terjadi, yaitu semakin beragamnya karyawan dengan organisasi yang lebih datar, dan persaingan global yang

LG Optimus 2X (P990), Pertama Dengan Dual-Core (Dikembangkan oleh produsen prosessor grafis NVIDIA ®, Tegra dual-core 2 sistem chip yang diterapkan di

LG Mobile Indonesia sekali lagi menunjukkan kekuatannya dalam mengarungi dunia ponsel cerdas berbasis Android, setelah memperkenalkan dua ponsel cerdas Android LG Optimus One dan LG Optimus Me. LG Mobile Indonesia kembali memberikan kejutan dengan memperkenalkan LG Optimus 2X (P990) Ponsel cerdas dual-core pertama di dunia. LG Optimus 2X yang diluncurkan di Korea pada bulan Januari, akan dilepas ke pasar posel di Indonesia bulan ini. "Teknologi Dual-core adalah lompatan berikutnya dalam teknologi ponsel ini bukti komitmen LG untuk ponsel cerdas dengan fitur terkini di tahun 2011," kata Kim Weon Dae, Presiden Direktur LGEIN Dikembangkan oleh produsen prosessor grafis NVIDIA ®, Tegra dual-core 2 sistem chip yang diterapkan di LG Optimus 2X berjalan pada kecepatan 1GHz dan menawarkan konsumsi daya yang rendah namun kinerja tinggi dalam memutar video dan audio. Pengguna dapat menjelajahi dunia maya lebih cepat dan menikmati game lebih bertenaga dibandingkan dengan prosesor single

Organisasi Garis dalam Struktur Organisasi Manajemen

Dalam tipe organisasi garis, kekuasaan berjalan secara langsung dari atasan kepada bawahan, langsung dari manajemen/manajer kepada orang-orang/pegawai, sampai setiap orang tercakup di dalamnya. Suatu perintah datang dari atasan kepada bawahannya dalam garis langsung. Organisasi lini adalah suatu bentuk organisasi yang di dalamnya terdapat garis wewenang, yang menghubungkan langsung secara vertikal antara atasan dengan bawahannya. Semua bagian mulai dari pucuk pimpinan sampai yang terendah dihubungkan dengan suatu garis wewenang/komando. Setiap kepala bagian/departemen/divisi mempunyai tanggung jawab untuk melapor kepada bagian atau unit yang berada satu tingkat di atasnya. Bentuk organisasi garis/lini disebut juga bentuk lurus atau bentuk militer (military organization). Sistem ini adalah yang paling praktis, karena tata hubungannya sangat sederhana sekali. Dari Top Manajer sampai bawahan yang paling bawah, segala sesuatunya berlangsung menurut garis komando biasa, sehingga tidak ada k